Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!

Freenom merupakan satu-satunyapenyedia domain pertama dan gratis di seluruh dunia. Misi kami adalah menghubungkan semua orang secara online dan membantu semua negara dalam mengembangkan ekonomi digital mereka. Domain gratis bekerja persis sama seperti nama domain lainnya. Anda dapat menggunakannya untuk situs web, blog, akun email Anda dan masih banyak lagi! Anda dapat memilih untuk menjalankan domain gratis Anda dengan URL Forwarding, Layanan DNS (Domain Name Server/Sistem Penamaan Domain) Freenom yang gratis atau DNS Anda sendiri (Nama server).

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!

Baca juga: Cara Mudah Agar HTML Tidak Berubah di Dalam Postingan Blog

langsung saja ikuti tahapan berikut;

1. Buka Freenom dan pilih nama domain kalian http://www.freenom.com

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!
 2. Kemudian klik pilih berapa lama akan menyewa domain, pilih saja 12 Months

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!

 3. Isi data berikut, jangan lupa centang I have read lalu klik Complete Order

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!

4. Masuk ke My Domains

5. Pada domain kalian pilih Manage Domain

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!

6. Pilih Manage Freenom DNS

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!
7. Sebelum lanjut setting domain Freenom, kalian login blogger dulu lalu tambahkan domain yang telah kalian buat di Freenom tadi dan klik simpan nanti akan muncul eror seperti berikut

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!
8. Copy kode error dari blogger tadi (lihat gambar dibawah
)
Masukkan www dan 743vkfk4ga5p (bisa berubah-ubah) ke Host Name Freenom.
Untuk Type Pilih CNAME, TTL jangan di rubah kemudian Target isi ghs.google.com dan gv-bpaacnzu66v4vb:dv.googlehosted.com (bisa berubah-ubah)
——————————————————————————-
Masukkan IP tersebut pada Kolom Target Dengan Type = A.
216.239.32.21
216.239.34.21
216.239.36.21
216.239.38.21
Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!
9. Jika sudah sukses akan tampil seperti gambar dibawah, tunggu 2-5 menit kemudian klik simpan yang error tadi di blogger. Jika masih error, tunggu beberapa menit dan simpan lagi
.
Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!
10. Pemanbahan domain dari Freenom di blog kalian sudah sukses (lihat gambar dibawah)

Cara Mendapatkan Domain Gratis (Freenom)!!

11. Klik edit domain tersebut lalu Centang Alihkan domainsobat.tk ke www.domainsobat.tk, ini berguna jika pengunjung mengunjungi domainsobat.tk akan redirect otomatis ke www.domainsobat.tk

Akhir Kata
Terima kasih telah berkunjung jangan lupa untuk share karna berbagi itu indah agar bisa saling membantu bagi teman yang membutuhkan artikel ini, follow juga blog melalui email untuk terus mendapatkan update terbaru dari laman saya.

Share on:

Tinggalkan komentar