Macam-Macam Browser dan Sejarahnya Beserta Gambar

macam-macam browser dan sejarahnya

Macam-Macam Web Browser Dan Sejarahnya Yang Penting Di Pelajari! Saat ini perkembengan teknologi digital sudah semakin canggih. Banyaknya berbagai macam bentuk teknologi digital yang ada saat ini telah dapat di manfaatkan oleh semua orang.

Baca juga : Mengenal Macam-Macam Bahasa Pemrograman dan Penjelasanya

Berbicara mengenai teknologi digital saat ini memanglah bukan hal yang baru lagi untuk di perbincangkan. Akan tetapi tentunya banyak sekali hal yang bisa di bahas terkait dengan adanya perkembangan teknologi digital saat ini. Salah satunya adalah banyaknya web browser yang terus di kembangkan oleh para ahlinya sehingga semua orang bisa menikmati.

Saat membahas tentang web browser pastinya kamu akan bertanya-tanya apa saja sebenarnya web browser yang saat ini digunakan oleh banyak orang. Ya, memang saat ini banyak sekali macam-macam web browser dan sejarahnya yang penting untuk kamu ketahui.

Karena pastinya masing-masing web browser yang tersedia saat ini memiliki begitu banyak kelebihan serta kekurangan. Sehingga memang sangat penting bagi kamu agar mengetahui lebih jelas tentang macam-macam web browser dan sejarahnya yang penting di pelajari.

Dalam pembahasan kali ini kamu akan di berikan informasi tentang macam-macam web browser dan sejarahnya. Dengan adanya informasi yang di sampaikan maka nantinya kamu akan paham betul dengan masing-masing web browser yang tersedia.

Untuk itu maka kamu perlu menyimak pembahasan di bawah ini tentang macam-macam web browser dan sejarahnya. Sehingga pemahaman kamu terkait macam-macam web browser bisa lebih maksimal nantinya dan bisa digunakan sebagai tambahan ilmu pengetahuan yang bermanfaat.

Berikut Macam-Macam Web Browser Dan Sejarahnya

Mozilla firefox

macam-macam browser dan sejarahnya

Salah satu web browser yang saat ini telah banyak digunakan oleh hampir semua orang adalah mozilla firefox. Pada awalnya mozilla firefox sendiri di kembangkan oleh sebuah yayasan Mozilla serta ratusan sukarelawan terkait. mozilla firefox sendiri di rilis pada tanggal 9 november 2019 dan telah berhasil menarik 6 juta orang pengguna dalam jangka waktu 12 hari. Pada dasarnya Mozilla firefox sendiri sama seperti web browse lainnya dimana memiliki kelebihan serta kekurangan.

Kelebihan dari mozilla firefox sendiri tentu adalah adanya security yang lebih handal di bandingkan dengan web browser lainnya. Selain itu yang menjadi kelebihan lainnya dari mozilla firefox tentu adalah ukuran aplikasi yang relatif kecil sehingga tidak membutuhkan ruang yang besar. Akan tetapi tentunya kekurangan dari mozilla firefox sendiri adalah tidak memiliki pertahana yang cukup bagus dari adanya serangan popup. Selain itu mozilla firefox sendiri pada dasarnya tidak memiliki pertahanan yang cukup bagus untuk menghadapi serangan malware.

Google chrome

macam-macam browser dan sejarahnya

Selain itu salah satu web browser lainnya yang digunakan oleh banyak orang adalah google chrome. Google chrome sendiri didirikan pada tanggal 2 september dan terus di kembangkan hingga tanggal 11 desember 2008. Hingga pada akhirnya chorme bisa digunakan oleh semua sistem operasi yang sebelumnya tidak bisa dilakukan. google chrome sendiri pada dasarnya memiliki kelebihan dan kekurangan sama halnya dengan web browser lainnya.

Kelebihan yang dimiliki oleh web browser satu ini tentu adalah adanya penanaman opsi “make application shortcut yang digabungkan dengan aplikasi seperti gmail maupun google. Browser yang satu ini tentunya menjadi salah satu yang paling ringan untuk digunakan dalam kegiatan pencarian.

Akan tetapi tentunya google chrome sendiri memiliki beberapa kekurangan, salah satunya adalah kecepatan akses yang dimiliki. Dimana saat di bandingkan dengan mozilla firefox maka google chrome bisa di bilang sangat lamban.

Opera

macam-macam browser dan sejarahnya

Selain itu macam-macam web browser dan sejarahnya yang perlu kamu ketahui adalah opera yang di dirikan pada tahun 1994. Web browser yang satu ini dibuat oleh sebuah perusahaan komunikasi yang ada di norwegia. Pada awalnya opera sendiri bernama multiTorg yang memiliki keterbatasan dalam penggunaannya yang kemudian terus di kembangkan sehingga menjadi seperti saat ini. Opera sendiri pada dasarnya memiliki kelebihan serta kekurangan yang pastinya perlu untuk diketahui lebih jauh lagi.

Adapun kelebihan yang dimiliki oleh web browser yang satu ini adalah adanya pilihan dalam berbahasa Indonesia sehingga para penggunanya lebih mudah dalam pengoperasiannya. Selain itu tentunya opera sendiri memiliki kapasitas yang ringan sehingga tidak membutuhkan ruang penyimpanan yang besar.

Opera juga memiliki kelebihan dalam fitur keamanan situs yang dimiliki dimana lebih lengkap untuk penangkalan virus yang ada di internet. Akan tetapi terdapat pula kekurangan yang dimiliki oleh web browser yang satu ini dimana salah satunya adalah agak lambat dalam membaca script. Selain itu opera sendiri tidak dapat menerima format tertentu seperti misalnya XML dan lain sebagainya.

Baca juga : CaraMelihat Password Yang Tersimpan di Web Browser

Akhir Kata
Mungkin itu saja pembahasan singkat tentang macam-macam web browser dan sejarahnya yang penting di pelajari. Semoga pembahasan diatas bisa bermanfaat untuk kamu sebagai tambahan informasi terkait web browser yang tersedia.

Share on:

Tinggalkan komentar