Site icon Pasarpanduan

Belajar Subnetting IP Address Cepat Dalam 3 Menit!!

Image source : Google
Belajar subnetting ip address? bagi teman yang masih pelajar, mahasiswa, pegawai, maupun seorang penyukai dunia IT, wajib selalu mengingat belajar subnetting jangan di sepelehkan apalagi di lupakan karna subnetting, ip address sebagai dasar pengetahuan seorang administrator networking. Maka dari itu ingat selalu konsep dasar belajar subnetting maupun cara mencari subnet yang benar.

Subnetting adalah?

Belajar subnetting, teknik memecah suatu jaringan atau lebih dalam besar menjadi jaringan yang lebih kecil dengan cara mengorbankan bit Host ID pada subnet mask untuk dijadikan Network ID baru. Belajar Subnetting hanya dapat dilakukan pada IP addres kelas A, IP Address kelas B dan IP Address kelas C. Dengan subnetting akan menciptakan beberapa network tambahan, tetapi mengurangi jumlah maksimum host yang ada dalam tiap network tersebut.

Alasan dibutuhkanya subnetting

subnetting memiliki tujuan-tujuan tertentu yang diharapkan memberi keuntungan. berikut ini beberapa keuntungan sekaligus alasan mengapa kita membangun subnetting;
  • Mereduksi traffic jaringanAsalan dasar menggunakan subnetting yaitu guna mereduksi ukuran broadcast domain.

     

    Broadcast-broadcast secara berkesinambungan dikirim ke semua host dalam sebuah network atau subnetwork. saat traffic broadcast mulai mengosumsi begitu banyak badwidth tersedia, maka administrator perlu mengambil langkah subnetting untuk mereduksi ukuran broadcast domain tersebut.

     

  • Mengoptimasi performansi jaringanSebagai hasil dari reduksi traffic jaringan, maka otomatis akan diperoleh performansi jaringan yang lebih baik.
  • Memudahkan manajemendengan membagi-bagi network diharapkan akan memudahkan administrator dalam me-manage jaringan, terutama untuk keperluan identifikasi. Di samping itu, subnetting dapat berfungsi mengisolasi permasalahan ke dalam bagian-bagian kecil jaringan.
  • Mengefektifkan jaringan yang dibatasi area geografis yang luassebuah network tunggal dan besar yang dibatasi oleh area geografis luas dapat menimbulkan berbagai masalah, terutama dari sisi kecepatan. dengan mengikoneksikan multi jaringan yang lebih kecil maka diharapkan dapat membuat sistem lebih efisien.

Subnetting kelas-kelas address

Disini saya hanya menguraikan detail dari subnetting kelas B. terdapat beragam cara untuk melakukan subnetting tetapi disini saya akan ambil langkah termudah. hal dasar yang mesti dihafal adalah nilai dari bit-bit subnet mask, sebagai berikut;
Gambar 1. bit – bit subnet mask
Konsep subetting melingkupi pertanyaan-pertanyaan berikut;
  1. Berapa banyak subnet yang bisa diproduksi sebauh subnet mask?
  2. Berapa banyak host yang valid per subnet?
  3. Subnet-subnet manakah yang valid?
  4. Host-host manakan yang valid?
  5. Manakah yang termasuk broadcash anddress untuk masing-masin subnet?
Contoh,
Kita tetapkan;
Network address = 171.16.0.0
Subnet mask       = 255.255.224.0, Maka
Banyak subnet yang bisa diproduksi;

Dimana,
X = Jumlah bit yang bernilai 1. 224 nilainya 11100000 (lihat gambar1) jadi kita memiliki X=3 bit.
2  = ( 1 bit untuk network address dan 1 bit untuk broadcast address)

Banyaknya host yang valid per subnet;

Dimana,
Y = Jumlah bit yang tersisa. karna class B memiliki 16 bit maka (16-3 = 13 )
2  = ( 1 bit untuk network address dan 1 bit untuk broadcast address)

Subnet-subnet yang valid;

32      +    32  =  64 
64      +    32  =  96
96      +    32  =  128
128    +    32  =  160
32      +    32  =  192
32      +    32  =  224 (stop)

224 adalah subnet mask kita, maka ia subnet invalid 
Dengan demikian subnet-subnet yang valid untuk kasus kita : 32, 64, 96, 128, 160, dan 192. Jadi jelaslah bahwa semuanya terdapat 6 subnet. 

Untuk menentukan host-host mana yang valid

Untuk menentukan mana broadcast address untuk masing-masing subnet

Dengan cara seperti diatas, anda dapat melakukan subnetting kelas B dengan variasi network address dan subnet mask. Berikuta saya tambahkan refferensi subnetting kelas B;
Akhir Kata
Terima kasih telah berkunjung jangan lupa untuk share karna berbagi itu indah agar bisa saling membantu bagi teman yang membutuhkan artikel ini, follow juga blog melalui email untuk terus mendapatkan update terbaru dari laman saya
Exit mobile version